Senin, 02 April 2012

Baruuu..

Horeee! Akhirnya sempat juga ganti desain blog. Semoga tampilan barunya bisa memberi pencerahan. Segala sesuatu yang cerah insyaAllah akan menceriakan;memberi keriangan. Blog ini masih menjadi diaryku,masih jadi media tempat kucurahkan semua uneq-uneq gelapku. Sisi hitam yang kueksplorasi di sini. Termasuk memasang foto tanpa kerudung karena ga akan ada orang yang mampir. Yeah,let's dicipline update this blog. Share semua perasaan,pikiran, dan hasil-hasil yang sudah dicapai. Lingkaran pelangi seringnya tak penuh warna karena kebanyakan curhat kegelisahan rasa. Humm..tak apa, aku sendiri ga tau adakah yang datang dan membaca tulisan-tulisanku?who knows?*angkat bahu* Sekarang waktunya beresin baju dan itung pengeluaran april. Hope this month better than before.Kencangkan ikat pinggang dan patuh pada agenda keuangan awal.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar